


Have a Nice Day
Penjara oh penjara, mendengar kata penjara tentu saja mengingatkan kita agar selalu takut untuk melanggar hukum, terutama yang berhubungan dengan perbuatan melawan hukum pidana, pastilah akan kena vonis masuk penjara dan penjara tersebut akan menjadi rumah utama selama pelaku menjalani hukuman atas perbuatannya yang melawan hukum.
Penjara umumnya adalah tempat yang berukuran kecil dimana didalamnya terdapat tempat tidur dan wc yang menjadi satu di ruangan tersebut. Yang menghuni sebuah ruangan penjara tidak hanya satu orang, tapi bisa mencapai 10 bahkan 20 orang.
Sering kita dengar ada Lapas yang memberikan fasilitas mewah untuk napi yang mau mengeluarkan duit banyak bukan? Salah satu contoh seperti penjara terpidana mati Freddy Budiman yang dikatakan mewah, sampai dikenal dengan nama 'bilik asmara'.
Yang pasti kita gak akan pernah tau kalau berita itu benar atau tidaknya. Walaupun mungkin ada, pastilah harganya berkali lipat dari harga kita nginep di hotel pada umumnya. Karena pemberian fasilitas mewah kepada napi adalah hal yang dilarang.
Yang pasti kalau sekarang kita bayangkan penjara, pastilah sebuah ruangan yang sangat tidak enak untuk ditempati. Itulah penjara pada umumnya.
Ternyata bukan ruangannya saja yang gak enak, makanan yang disediakan di penjara juga tidak enak. Hal itu diungkapkan oleh artis cantik Vanessa Angel ketika dikasih makanan nasi "cadong".
Ya guys, nasi cadong ini adalah nasi khas penjara. Nasi beserta lauk yang memang dikhususkan untuk para napi di lapas.
Nasi cadong ini berharga Rp 5000,- sekali makan. Para napi di lapas mendapat jatah sehari 3 kali untuk makan nasi jatahan ini.
Nasi cadong rata-rata mempunyai menu hampir sama tiap hari nya, nasi ditambah lauk pauk yang jumlahnya sedikit. Sebetulnya bukan cuma sedikit saja, nasi cadong ini mempunyai rasa yang hambar pada nasi dan lauk pauknya.
Lauk pauk yang disediakan ikan asin, tempe, dan sayur. Sering juga ada rotasi makanan dengan penambahan telor rebus, olahan daging atau pisang.
Tekstur nasi pada nasi cadong sering disebut pera, karena dibuat dari beras yang bermutu rendah.
Kalau kita lihat dari penampakan nasi cadong pada gambar diatas, memang terlihat nasi yang kelihatannya cukup keras ya, seperti belum mateng. Oh iya ternyata yang masak nasi cadong ini adalah para narapidana dari Lapas tersebut. Para napi yang punya keahlian masak, diberi tugas di dapur untuk memasak, karena selain membantu lapas, mereka juga bisa dapet penghasilan dari sana.
Rupanya begini guys makanan khas penjara yang dimakan oleh para napi di penjara termasuk artis seperti Vanessa Angel.
Ya pantas saja Vanessa Angel depresi dan katanya pengen mati gak tahan makan nasi cadong ini. Orang sehari-harinya Vanessa Angel bisa ngabisin ratusan ribu hanya buat makan enak, dikasih nasi cadong ya auto "Jiwa Mewahnya Berontak".
Itulah makanan khas penjara, "Nasi Cadong". Konon menurut meme dibawah ini, nasi cadong ini gak ada yang jual loh guys diluar penjara

Quote:
Gimana, Kalian Mau Mencoba Nasi Cadong ?


Well guys, dengan Bahasan Nasi Cadong kali ini mengingatkan kita juga agar selalu menghindari dari perbuatan yang melawan hukum.
Seenak-enaknya dipenjara, tetap akan lebih enak kalau hidup bebas tapi bertanggung jawab diluar penjara.
Jangan Lupa, Turun Becak Keram
Eh Maaf Maksud Saya

gambar
Seenak-enaknya dipenjara, tetap akan lebih enak kalau hidup bebas tapi bertanggung jawab diluar penjara.
Jangan Lupa, Turun Becak Keram
Eh Maaf Maksud Saya

gambar

Demikian pembahasan dari trit saya kali ini. Kalau ada kata-kata yang kurang berkenan atau kurang tepat, mohon dimaafkan dan dimaklumi ya teman-teman.
" Selalu Ambil Positifnya, Buang Negatifnya "
Silahkan Untuk Share Ke Teman Kita Lainnya
Melalui WA, FB, Twitter Yang Sudah Disediakan
Silahkan Untuk Share Ke Teman Kita Lainnya
Melalui WA, FB, Twitter Yang Sudah Disediakan
Agar Sama-sama Mendapatkan Informasi dan Pengetahuan
Thread ini Dibuat Berdasarkan Pengetahuan, analisa
Kalau ada sumur di ladang, boleh kita menumpang mandi, kalau ada umur panjang, bolehlah saya bikin thread lagi. 

Quote:



SILAHKAN BERDISKUSI





kompas
Silahkan Mampir di Thread TERBARU Dan MENARIK Ane Lainnya
* 5 Film KECE Ini Segera Tayang Di Bioskop Kesayangan Anda, Mana Yang Kalian Tunggu?
* 5 Film KECE Ini Segera Tayang Di Bioskop Kesayangan Anda, Mana Yang Kalian Tunggu?
MY THREAD LIST
* 5 Film KECE Ini Segera Tayang Di Bioskop Kesayangan Anda, Mana Yang Kalian Tunggu? ( NEW )
* Inilah MAKANAN KHAS PENJARA Yang Bikin Vanessa Angel Auto Depresi

* PROPAGANDA Dari "DELUSI" Mengingatkan Kita Pada KUTIPAN ADOLF HITLER

* Bikin Ngakak Ketika Waria Ini Dipanggil Menuju Bilik Pemilihan Di TPS ( NEW )
* #SampeSegitunya, Demi "IMPIANNYA", Pria Ini GALI KUBURAN Ayahnya Sendiri

* Wow, MEMBLUDAKNYA Pemilih Pilpres Di Luar Negeri Bak Nobar EL CLASICO, Ini Alasannya

* Ngeri !!! Selfie Di Pantai Ini Bisa Dihukum Mati

* 6 Hal Ini Mengingatkan Kepolosan Masa Kecil, Mana Nih Yang Sering Kalian Denger?

* Viral !!! Aksi 5 Siswi SMP Ini Bak "MENAMPAR" Pengguna MRT Yang Jorok

* #SampeSegitunya, Wanita Ini Merengek Minta Balikan Di Acara Pernikahan Mantannya

* Ya Ampyunn, "SWATTING", Keisengan Keyboard Warrior Ini Bikin Tepok Jidat

* Lah Gimana, Mau "Ena Ena" Koq Bisa Sampe Salah Orang
* Ada-Ada Aja, Pemuda Ini Berfoto Pura-Pura Hidup Mewah Di Instagram, Begini Hasilnya

* 6 Fakta UNIK Yang Jarang Diketahui Orang Banyak, No 5 Bikin Geleng-Geleng Kepala

* Film Superhero Asli Indonesia Ini Berhasil Menyabet Film Terbaik Di IBOMA 2019

* Wow, TNI Juara Umum Kejuaraan Bergengsi Di Australia, USA & Inggris Berhasil Dikalahkan
* Orang Sakit Gangguan Jiwa GolPut Aja Deh, Gimana Analisa Dan Pendapat Kalian?

* 7 Hal Ini Harus DIHINDARI Jika Kita Sedang KESAL, Mana Yang Sering Kita Lakukan?

* Gak Disangka, Kapal Tempur CANGGIH Buatan Banyuwangi Indonesia Ini Dipesan Rusia

* WASPADALAH, Modus Penipuan Online Ini Merajalela, Akankah Kita Menjadi Korban?
* Bukan Debatnya, Hal Ini Yang Harus Menjadi PERHATIAN UTAMA Kita !!

* PASTINYA, 7 Kelakuan " UNIK " Dari Cewek Ini, Bikin Kita Geleng-Geleng Kepala
* MENYEDIHKAN, 5 Fakta Media Sosial Ini Harus Kita Perbaiki
* Gak Masuk Akal, 5 Kejadian MUSTAHIL Ini Dapat NYATA Terjadi

* Yuk, Mengenal Singkatan MEME dan 3 Karakternya Yang Mendunia, No. 3 Dari Indonesia

* Ada-Ada Aja, Pemuda 18 Tahun Ini Ditangkap Karena Obsesinya, #Sampe Segitunya

* Waspada, 7 Ciri Orang Terkena "Virus" KURANG PIKNIK, Apa Kita Sudah Terkena?

* WOW, 3 Orang Ini Bukti DAHSYATnya "The Power Of Kepepet"

* FS > BOOTS, SNEAKERS, TAS KEMPIT
* #SaatnyaMoveOn : The Peak Bandung Dan Kenangan
* Udah GAK Perlu BINGUNG Lagi Memilih PEMIMPIN Dengan 6 LANGKAH MUDAH Ini !!

* WASPADA!!! 4 Negara Ini BANGKRUT Karena Praktek KORUPSI, No. 3 Gak Disangka

* 5 Hal UNIK Sering TERLEWATKAN Di Singapura, Yang Terutama Nomor 2

* 3 Tempat di Singapura Yang Bikin Kita Takjub, Utama No 1
* 9 TANDA Orang Bakat Jadi DETEKTIF + Ada 2 TEST nya Loh, Apa Kalian Punya Tandanya ??

* KOCAK, Driver Ojek Online Lupa Bawa Penumpang, VIDEONYA Bikin NGAKAK!I

* 5 KEJADIAN Ini Bukti KRISIS MORAL PELAJAR Di Sekitar Kita, Masih Mau Kita Biarkan?I

* Mengenal 6 ASAS Pemilu dan 3 Pola Pikir Menuju Pemilu Yang BERTOLERANSI
* MIRIS, BAYI Umur 4 Tahun DIGIGIT Anjing Sampai KEHILANGAN TANGANNYA

* Mengenang 7 JARGON POPULER Tahun 90'an, Mana Yang Kalian Masih Suka Pakai?

* MENGENAL 4 Tingkatan FETISISME dan Penyebabnya, Kita Termasuk Di Tingkatan Mana?

* KOCAK!! 5 Pengertian ORANG SABAR ITU Menurut Netizen Indonesia, Nomor 3 Bikin Miris

* PENTING !! Mengenal PSIKOPAT Dan 5 TANDA Yang Harus DIWASPADAI, Apa KITA TERMASUK ??

* OH TERNYATA!! Ini 5 Perbedaan Antara DOSEN Dan GURU, Biar Kita Gak Salah Kaprah Lagi
* 7 Tanda Orang Memiliki MASA DEPAN CERAH, APAKAH KITA SUDAH TERMASUK??
* LUAR BIASA!! Inilah 5 Buku PENTING Untuk PENGEMBANGAN KEPRIBADIAN DALAM HIDUP

* 5 ALASAN PENTING MENGENAL KECERDASAN SPIRITUAL, NOMOR 5 BISA FATAL

* MIRIS !!! SALJU PUTIH BERUBAH MENJADI HITAM, TERNYATA INILAH PENYEBABNYA?

* ADA-ADA AJA !!! INILAH 5 CANDAAN YANG MEMBAWA TRAGEDI

* FOMO ITU BURUK DAN PENTING UNTUK KITA KENALI GEJALANYA, APA KITA TERMASUK FOMO?

* Duh, Indonesia DARURAT Kekerasan Terhadap Perempuan, Karena 4 Penyebab Ini
* MENGENAL 5 GENERASI DAN PERBEDAANNYA, KITA TERMASUK GENERASI YANG MANA??

* PESTA RAKYAT, KEBERSAMAAN DALAM KERAGAMAN
* BEDA TIPIS KRITIK DAN NYINYIR, BEGINILAH NASIB KONTEN KREATOR

* WAH BLUNDER!! BEGINILAH PENYEBAB DAN AKIBATNYA

* PROSTITUSI TERNYATA BUKAN FAKTOR EKONOMI
* [ COC SFTH ] CINTA BERSEMI DI SMA DAN BERAKHIR LDR
* LAIN DULU LAIN SEKARANG, BANTAL DAN MASA LALUNYA

* MEMAKAI CELANA DALAM, APA PENTINGNYA ??
* SALAH SATU MAKANAN POPULER DI DUNIA, TERNYATA DIA PENCIPTANYA

* PENAMPAKAN HANTU??

0 Response to "Inilah MAKANAN KHAS PENJARA Yang Bikin Vanessa Angel Auto Depresi | KASKUS"
Post a Comment